Belajar mengenal Batik kampung cibuluh bogor
#SemangatUntukHariIniDanMasaDepanIndonesia #KitaSATUIndonesia
Jawa Barat, Kampung Cibuluh, Bogor Utara
Kampung Cibuluh di daerah bogor utara merupakan sentral kesenian batik bogor yang menjadi wilayah kesenian batik. di wilayah ini banyak pengrajin batik yang dulunya merupakan warga pendatang. setelah turun menurun, warga disini mengeluarkan motif khas bogor seperti motif kujang untuk menjadi ciri khas batiknya. keinginan warga cibuluh agar bisa dikenal, hampir setiap minggunya warga mengundang pelajar untuk belajar batik untuk menjaga dan melestarikan kesenian batik ini