BATA TAHAN GEMPA #SemangatUntukHariIniDanMasaDepanIndonesia #KitaSATUIndonesia Nusa Tenggara Barat, Dusun Medas Bentaur, Gunung Sari, Lombok Barat Maksun, kepala SDN 4 Taman Sari, Dusun Medas Bentaur, Gunung Sari, Lombok Barat, NTB menunjukkan bata plastik daur ulang yang dipakai untuk membangun kembali bangunan sekolah yang rusak akibat gempa tahun 2018, Rabu 16 Juni 2021. Bata dari plastik daur ulang diklaim tahan guncangan gempa.