Tari dan Perkusi Daur Ulang
#SemangatUntukHariIniDanMasaDepanIndonesia #KitaSATUIndonesia
D.I. Yogyakarta, Kota Yogyakarta
Tari dan perkusi daur ulang adalah tarian yang diiringi perkusi yang terbuat dari bahan-bahan daur ulang sampah .Seperti hiasan kepala penari terbuat dari sedotan plastik, gelang yang dipasang kaleng minuman yang diisi pasir, dan alas kaki penari memakai sandal theklek ( sandal tradisional yang terbuat dari kayu dan ban bekas). Bahan-bahan tersebut menghasilkan musik yang dapat mengiringi penari-penari tersebut.