Budaya Nikahan Masal Desa Serdang
dalam kategori Umum

Budaya Nikahan Masal Desa Serdang
#SemangatUntukHariIniDanMasaDepanIndonesia #KitaSATUIndonesia
Kepulauan Bangka Belitung, desa serdang
Nikah masal atau yang biasa disebut dengan kawin masal (kawin herdek) telah menjadi tradisi masyarakat Bangka Selatan (Basel), terutama pada desa Serdang yang masih melestarikan tradisi tersebut. Nikah masal biasanya dilaksanakan setelah panen lada dan padi pada bulan Oktober tiap tahunnya. Acara nikah masal telah dilaksanakan sejak tahun 1943, yang dimana peserta calon pengantin mencapai puluhan pasangan pengantin. acara nikah masal ini digelar agar tradisi masyarakat tetap lestari.
Loading..

KameraCANON / EOS 7D
(Serial: 038021003843)
Lensa0mm f/0
FilmDigital / ISO 200
Aperture f/0
Shutter Speed 1/400 sec
Focal Length 0.0 mm
(0mm f/0)
Taken3 November 2024 13:55
Red, Green, Blue Histogram
Red Histogram
Green Histogram
Blue Histogram
Sepuluh warna dominan di foto ini. Klik salah satu warna ini untuk mencari foto lain menggunakan warna yang sama.
ColorsPixels
618
597
588
559
539
476
474
443
386
377