Pengrajin Kursi Rotan
dalam kategori Umum

Pengrajin Kursi Rotan
#IndonesiaBicaraBaik #KitaSATUIndonesia
Sulawesi Selatan, Rappocini
Memiliki sarana dan pra sarana yang cukup lengkap dan bantuan dari Astra Group Tbk. membuat seluruh warga lingkungan Kampung Berseri Astra sangat aktif dalam menata dan mengelola sesuatu yang bermanfaat, salah satunya adalah UKM Rotan yang langsung dikerjakan oleh warga sekitar. Kualitas barang yang dihasilkan UKM Rotan ini tidak perlu diragukan lagi dan tentunya dengan harga yang terjangkau. UKM Rotan ini juga secara otomatis menambah lapangan pekerjaan untuk warga sekitar yang membutuhkan.
Muhammad Syahid Dzulkifli
11 October 2019 21:34
KameraNIKON / D610
(Serial: 8420128)
LensaNIKON / AF-S Nikkor 16-35mm f/4G ED VR
FilmDigital / ISO 1600
Aperture f/7.1
Shutter Speed 1/25 sec
Focal Length 16.0 mm
(16-35mm f/4)
Taken27 September 2019 10:18
Red, Green, Blue Histogram
Red Histogram
Green Histogram
Blue Histogram
Sepuluh warna dominan di foto ini. Klik salah satu warna ini untuk mencari foto lain menggunakan warna yang sama.
ColorsPixels
2664
1563
1541
1341
1219
1130
960
562
544
433
.