Penggerak Ekonomi dan Konservasi

Dalam kategori Wartawan

Penggerak Ekonomi dan Konservasi
#BersamaBerkaryaBerkelanjutan #KitaSATUIndonesia
D.I Aceh, Desa Lamsujen Kecamatan Lhoong Aceh Besar
Seorang warga sedang mengangkut bibit durian menyeberangi sungai untuk ditanaminya di lahan pegunungan Desa Lamsujen Kecamatan Lhoong, Kabupaten Aceh Besar, Provinsi Aceh, Minggu (30/12/2024). Selain dapat dikonsumsi, durian sangat berperan penting untuk menjaga kelestarian hutan. Tanaman keras ini juga bisa mencegah erosi di lahan-lahan miring. Sebab, akar-akar pohon durian akan mencengkeram lapisan tanah atas agar terbebas dari erosi. (**)
Loading..

KameraCANON / EOS 5D Mark IV
(Serial: 348037002135)
Lensa70-200mm f/0
FilmDigital / ISO 320
Aperture f/4
Shutter Speed 1/1000 sec
Focal Length 93.0 mm
(70-200mm f/0)
Taken30 June 2024 14:52
Red, Green, Blue Histogram
Red Histogram
Green Histogram
Blue Histogram
Sepuluh warna dominan di foto ini. Klik salah satu warna ini untuk mencari foto lain menggunakan warna yang sama.
ColorsPixels
2147
1532
1406
1095
954
797
724
583
583
494