Jembatan Anyaman Bambu
dalam kategori Umum

Jembatan Anyaman Bambu
#BangkitBersamaUntukIndonesia #KitaSATUIndonesia
Jawa Barat, Desa Batu Karas, Kecamatan Cijulang, Kabupaten Pangandaran
Sasak Ganging adalah jembatan yang dibuat dari anyaman bambu sepanjang 30 meter, yang lalu dibentangkan diatas sungai Cijulang, Pangandaran. Anyaman bambu ini diikat oleh batang-batang rotan yang kemudian ditambatkan pada tiang-tiang besi yang ditanam pada kedua tepian sungai. Setiap pagi masyarakat melintasi jembatan ini untuk ke sekolah atau pun ke tempat kerja. Wanita di dalam foto, setiap pagi melintasi jembatan bambu untuk berangkat ke pasar tempatnya berjualan kue-kue kecil.
Loading..

KameraNIKON / D850
(Serial: 8205916)
LensaNIKON / AF-S Nikkor 24-70mm f/2.8E ED VR
FilmDigital / ISO 100
Aperture f/8
Shutter Speed 1/30 sec
Focal Length 65.0 mm
(24-70mm f/2.8)
Taken21 January 2022 06:28
Red, Green, Blue Histogram
Red Histogram
Green Histogram
Blue Histogram
Sepuluh warna dominan di foto ini. Klik salah satu warna ini untuk mencari foto lain menggunakan warna yang sama.
ColorsPixels
4828
1985
1960
1028
848
787
408
368
367
357