Memetik Kopi Tulang di Pemakaman Belanda, Kota Malang
dalam kategori Wartawan

Memetik Kopi Tulang di Pemakaman Belanda, Kota Malang
#SemangatMajukanIndonesia #KitaSATUIndonesia
Jawa Timur, Kecamatan Sukun, Kota Malang
Suburnya Indonesia seakan tidak ada habisnya. Selain bisa menanam di perkebunan atau sawah, Tempat Pemakaman Umum (TPU) tidak kalah suburnya. Sebagaimana yang dilakukan warga Kecamatan Sukun, Kota Malang menanam pohon kopi jenis robusta di sela-sela antara satu pemakaman dengan pemakaman lainnya di TPU Nasrani Sukun Malang. Sampai saat ini, kurang lebih ada 5.400 pohon kopi tumbuh subur di kuburan seluas 10 hektar ini sejak Maret 2017 yang kemudian dikenal dengan Kopi Tulang.
Moh Badar Risqullah
30 December 2020 19:43
KameraNIKON / D5100
(Serial: 5672240)
LensaNIKON / AF-S DX VR Zoom-Nikkor 18-55mm f/3.5-5.6G
FilmDigital / ISO 200
Aperture f/6.3
Shutter Speed 1/160 sec
Focal Length 18.0 mm
(18-55mm f/3.5-5.6)
Taken19 June 2020 14:10
Red, Green, Blue Histogram
Red Histogram
Green Histogram
Blue Histogram
Sepuluh warna dominan di foto ini. Klik salah satu warna ini untuk mencari foto lain menggunakan warna yang sama.
ColorsPixels
1549
783
623
613
576
538
522
512
504
502