Nyelamaq Laut
dalam kategori Umum

Nusa Tenggara Barat, Tanjung Luar
Heterogennya suku bangsa, budaya, bahasa, dan adat istiadat menjadi wajah masyarakat Indonesia selama ini. Salah satunya adalah ritual masyarakat tertentu yang masih eksis dilakukan karena dianggap sakral. Seperti yang dilakukan masyarakat Desa Tanjung Luar Kecamatan Keruak Kabupaten Lombok Timur. Setiap tahunnya menggelar ritual untuk menyelamatkan laut yang mereka sebut dengan nyelamaq laut.
Agus Harianto
29 December 2018 22:12
KameraDJI / FC220
LensaBUILD-IN/STANDART
FilmDigital / ISO 100
Aperture f/2.2
Shutter Speed 1/329 sec
Focal Length 4.7 mm
Taken4 July 2018 09:26
Red, Green, Blue Histogram
Red Histogram
Green Histogram
Blue Histogram
Sepuluh warna dominan di foto ini. Klik salah satu warna ini untuk mencari foto lain menggunakan warna yang sama.
ColorsPixels
2436
1713
1515
1048
750
750
410
393
387
348