Wisata Pedesaan
dalam kategori Umum

D.I. Yogyakarta, Kampung Ploso Banguncipto, kec Sentolo, kab Kulon Progo
Kampung Ploso Banguncipto sebagai salah satu kampung yang dilewati wisata pedesaan. Tentunya masyarakat senang dan siap menerima kunjungan para wisatawan lokal/mancanegara dengan keramahannya. Para wisatawan tidak hanya melihat langsung kegiatan rutin sehari2 namun kadang turut mencoba melakukannya, seperti ikut memanen padi, menjemur gabah atau membuat tempe di dapur penduduk setempat. Ternyata efek positipnya lebih banyak, desa menjadi bersih, dikenal dan menambah wawasan masyarakatnya.
Tonisuria Kurniadi
29 December 2018 10:47
KameraFUJIFILM / X-T1
Lensa18-135mm f/3.5-5.6
FilmDigital / ISO 800
Aperture f/6.4
Shutter Speed 1/2400 sec
Focal Length 23.3 mm
(18-135mm f/3.5-5.6)
Taken3 June 2016 08:36
Red, Green, Blue Histogram
Red Histogram
Green Histogram
Blue Histogram
Sepuluh warna dominan di foto ini. Klik salah satu warna ini untuk mencari foto lain menggunakan warna yang sama.
ColorsPixels
843
757
712
706
674
667
645
562
545
489