penari Di Rowo Jombor
dalam kategori Umum

Jawa Tengah, Dukuh Jombor, Desa Krakitan, Kecamatan Bayat Jawa Tengah
Waduk Rowo Jombor mempunyai panjang 7,5 Km. (tujuh setengah kilo meter).Bentuknya memang tidak persegi empat, tetapi segi banyak tidak beraturan. Waduk ini mempunyai kedalaman 4.5 m (empat setengah meter) dan mampu menampung air 4.000.000 m3 (empat juta meter kubik). Tujuan utama pembuatan waduk Rowo Jombor adalah untuk menampung air dari sungai-sungai di sekitarnya untuk mengendalikan banjir, dan sebagai persediaan air irigasi untuk mengoncori sawah-sawah di sekelilingnya pada musim kemarau.
Ujang Hidayat
27 December 2018 22:32
KameraFUJIFILM / X-T1
LensaBUILD-IN/STANDART
FilmDigital / ISO 800
Aperture f/1
Shutter Speed 1/140 sec
Focal Length 50.0 mm
(50mm f/?)
Taken29 October 2018 17:30
Red, Green, Blue Histogram
Red Histogram
Green Histogram
Blue Histogram
Sepuluh warna dominan di foto ini. Klik salah satu warna ini untuk mencari foto lain menggunakan warna yang sama.
ColorsPixels
5116
2262
970
925
849
525
493
419
306
296