Nyadran
dalam kategori Umum

Jawa Tengah, Kandangan, Temanggung
Setiap kampung atau dengan kampung sebelahnya, memiliki tempat pemakaman sendiri untuk warganya yang meninggal. Setiap menjelang bulan puasa, masyarakat kampung Kandangant melakukan ritual yang dinamakan Nyadran yaitu berjalan bersama2 ke pemakaman sambil membawa bekal makanan serta nasi untuk dimakan bersama sama saat setelah memanjatkan doa untuk para leluhurnya.
Tonisuria Kurniadi
27 December 2018 22:21
KameraFUJIFILM / X-T1
Lensa18-135mm f/3.5-5.6
FilmDigital / ISO 1600
Aperture f/7.1
Shutter Speed 1/150 sec
Focal Length 19.0 mm
(18-135mm f/3.5-5.6)
Taken31 March 2017 08:32
Red, Green, Blue Histogram
Red Histogram
Green Histogram
Blue Histogram
Sepuluh warna dominan di foto ini. Klik salah satu warna ini untuk mencari foto lain menggunakan warna yang sama.
ColorsPixels
1193
538
519
500
434
408
393
384
373
363