Melestarikan Seni dan Budaya Asli Indonesia
dalam kategori Umum

Bali, Desa Adat Penglipuran, Bangli
Dengan mengenali, menikmati dan mempelajari tarian Bali, adalah cara melestarikan warisan dari nenek moyang kita yang satu ini. Anak-anak dari desa adat Penglipuran, Bangli ini sedang belajar tari di hari libur pada pagi hari setelah sebelumnya sembahyang di pura. Suasana desa yang sejuk dan asri serta masih memegang teguh nilai nilai asli budaya Bali dan belum banyak mendapatkan pengaruh modern. Sebuah semangat dari desa terpencil untuk menjaga dan melestarikan budaya sebagai identitas bangsa.
Hendri Suhandi
23 December 2018 23:40
KameraNIKON / D800E
(Serial: 2005420)
LensaNIKON / AF-S VR Zoom-Nikkor 70-200mm f/2.8G IF-ED
FilmDigital / ISO 50
Aperture f/4.5
Shutter Speed 1/160 sec
Focal Length 80.0 mm
(70-200mm f/2.8)
Taken1 November 2014 06:55
Red, Green, Blue Histogram
Red Histogram
Green Histogram
Blue Histogram
Sepuluh warna dominan di foto ini. Klik salah satu warna ini untuk mencari foto lain menggunakan warna yang sama.
ColorsPixels
2637
2337
2165
1817
746
738
475
353
309
265