Bakdan Sapi
dalam kategori Umum

Jawa Tengah, Dukuh Mlambong, Desa Sruni Kabupaten Boyolali
Acara Bakdan Sapi atau Kupatan Sapi ini digelar masyarakat Dukuh Mlambong Kabupateb Boyolali sebagai kearifan masyarakat terhadap ternak mereka berupa sapi piaraan penghasil susu sebagai nafkah utama. Masyarakat memasang ketupat pada setiap sapi dan diarak keliling kampung sebagai ucap syukur mereka. Hal ini dilakukan saat lebaran ketupat, yaitu sekutar seminggu setelah hari raya idul fitri.
Wibowo Rahardjo
23 December 2018 02:41
KameraNIKON / D5500
(Serial: 6734981)
LensaNIKON / AF-S DX Nikkor 18-140mm f/3.5-5.6G ED VR
FilmDigital / ISO 400
Aperture f/8
Shutter Speed 1/125 sec
Focal Length 48.0 mm
(18-55mm f/3.5-5.6)
Taken2 July 2017 07:15
Red, Green, Blue Histogram
Red Histogram
Green Histogram
Blue Histogram
Sepuluh warna dominan di foto ini. Klik salah satu warna ini untuk mencari foto lain menggunakan warna yang sama.
ColorsPixels
2040
2026
1547
1483
822
786
610
422
407
399