Bapukung
dalam kategori Umum

Kalimantan Selatan, Desa Telok Selong Martapura Kabupaten Banjar
Bapukung adalah salah satu tradisi Masyarakat Banjar Umunya Masyarakat Kalimantan, dengan mengikat anak Balita mulai dari 3 Bulan, dengan cara mengikat dengan selendang dan diayunkan agar tidurnya nyenyak, biasanya cara ini masih banyak dilakukan oleh masyarakat di desa-desa, karena disana masih banyak yang bisa mngikatkannya, karena harus ada teknik tertentu, foto ini diambil dirumah adat Banjar yang disebut Rumah Bumbungan Tinggi, rumah ini terbuat dari kayu ulin yang sangat kuat.
Sandhi Satriagraha
21 December 2018 20:34
KameraNIKON / D600
Lensa24-85mm f/3.5-4.5
FilmDigital / ISO 250
Aperture f/3.5
Shutter Speed 1/100 sec
Focal Length 24.0 mm
(24-85mm f/3.5-4.5)
Taken6 May 2018 09:36
Red, Green, Blue Histogram
Red Histogram
Green Histogram
Blue Histogram
Sepuluh warna dominan di foto ini. Klik salah satu warna ini untuk mencari foto lain menggunakan warna yang sama.
ColorsPixels
7688
3150
607
340
283
271
239
225
215
183