Anak-Anak Koin
dalam kategori Umum

Sulawesi Tenggara, Bau-Bau
Anak KOIN adalah sebutan bagi anak-anak yang berebut mengambil uang receh yang dilemparkan oleh penumpang kapal ke laut sebelum kapal berlabuh di sekitar pelabuhan. Seringkali anak-anak koin itu berteriak kepada para penumpang supaya mereka dilemparkan uang receh ke laut, mereka mempunyai motto “Lemparkan kami uang receh, maka anda akan kami berikan hiburan” Bagi yang sering bepergian menggunakan kapal laut mungkin sering melihat kejadian tersebut
Kholik Hanafi
19 December 2018 17:23
KameraNIKON / D90
(Serial: 2321060)
LensaNIKON / AF-S DX VR Zoom-Nikkor 18-105mm f/3.5-5.6G ED
FilmDigital / ISO 400
Aperture f/9
Shutter Speed 1/400 sec
Focal Length 105.0 mm
(18-105mm f/3.5-5.6)
Taken19 November 2015 17:07
Red, Green, Blue Histogram
Red Histogram
Green Histogram
Blue Histogram
Sepuluh warna dominan di foto ini. Klik salah satu warna ini untuk mencari foto lain menggunakan warna yang sama.
ColorsPixels
2455
2163
1445
1135
1072
753
582
543
479
462