Pendulang Intan Tradisional
dalam kategori Umum

Kalimantan Selatan, Cempaka, Martapura Kalimantan Selatan
Melinggang atau mendulang intan adalah pekerjaan yang banyak dilakukan oleh penduduk di wilayah Cempaka, Martapura. Mereka bekerja mendulang emas secara tradisional dan sudah dilakukan sejak puluhan tahun yang lalu. Pekerjaan ini dilakukan sejak pagi hingga sore hari, saat mendekati azan magrib baru mereka pulang. Adakalanya mereka memperoleh hasil sedikit tapi sangat sering pulang dengan tangan kosong, tetapi mereka selalu bersemangat mencari si Intan Banjar ini.
Abdul Gapur
3 December 2018 16:23
KameraCANON / EOS 7D
(Serial: 2481229073)
LensaCANON / Canon EF-S 10-18mm f/4.5-5.6 IS STM
FilmDigital / ISO 100
Aperture f/6.3
Shutter Speed 1/100 sec
Focal Length 10.0 mm
(10-18mm f/?)
Taken2 December 2018 17:18
Red, Green, Blue Histogram
Red Histogram
Green Histogram
Blue Histogram
Sepuluh warna dominan di foto ini. Klik salah satu warna ini untuk mencari foto lain menggunakan warna yang sama.
ColorsPixels
2078
1829
1785
1008
909
826
788
760
671
613