Rowo Jombor, Kabupaten Klaten
dalam kategori Umum

Jawa Tengah, Rowo Jombor, Klaten
Waduk ini mempunyai kedalaman 4.5 m (empat setengah meter) dan mampu menampung air 4.000.000 m3 (empat juta meter kubik). Tujuan utama pembuatan waduk Rowo Jombor adalah untuk menampung air dari sungai-sungai di sekitarnya untuk mengendalikan banjir, dan sebagai persediaan air irigasi untuk mengoncori sawah-sawah di sekelilingnya pada musim kemarau. Namun kemudian juga dimanfaatkan untuk keperluan lain, seperti pariwisata dan perikanan.
Daniel Pasaribu
25 November 2018 23:55
KameraAUTEL ROBOTICS CO., LTD. / XB004
LensaBUILD-IN/STANDART
FilmDigital / ISO 141
Aperture f/2.8
Shutter Speed 1/100 sec
Focal Length 3.1 mm
Taken3 September 2017 17:31
Red, Green, Blue Histogram
Red Histogram
Green Histogram
Blue Histogram
Sepuluh warna dominan di foto ini. Klik salah satu warna ini untuk mencari foto lain menggunakan warna yang sama.
ColorsPixels
1781
1583
1153
697
687
681
618
586
472
404