Jembatan harapan
dalam kategori Umum

Papua, Kampung Ndabatadi, Kec. Biandoga, Kab. Intan Jaya
Di pedalaman Papua, untuk perjalanan antar kampung harus melalui jurang yang terjal, hutan belantara, perbukitan dan mengarungi sungai. Karena tidak ada jalan darat kecuali dengan pesawat/helikopter. Salah satu akses masyarakat adalah jalan setapak. Jembatan tersebut adalah jerih para masyarakat untuk akses antar kampung. Disaat air pasang jembatan dibawa arus yang deras, dan kembali lagi dibuat oleh masyarakat. Begitu seterusnya.
Muhammad Zaki
13 November 2018 01:41
KameraVIVO / 1716
LensaBUILD-IN/STANDART
FilmDigital / ISO 100
Aperture f/2
Shutter Speed 1/157 sec
Focal Length 3.5 mm
Taken9 September 2018 08:13
Red, Green, Blue Histogram
Red Histogram
Green Histogram
Blue Histogram
Sepuluh warna dominan di foto ini. Klik salah satu warna ini untuk mencari foto lain menggunakan warna yang sama.
ColorsPixels
1380
1018
697
675
559
506
499
491
462
377